Cara Menghilangkan Tanda Obeng Dan Tang Pada Blog

Cara Menghilangkan Tanda Obeng Dan Tang Pada Blog
Bismillaahirrahmaanirrahiim
Assalaamu'alaikum Wr Wb!

Saya teringat disaat saya menggunakan template bawaan Blogger, setiap saya mengedit template selalu saya menemukan ikon obeng dan tang pada widget blog saya dalam tampilan blog. Bagi saya hal itu tidak menjadi masalah karena ikon yang disebut quick edits crewdriver hanya tampil jika saya sedang dalam keadaan masuk dalam akun Blogger saya, tapi ketika saya keluar dari akun, ikon tersebut tidak tampil. Mungkin diantara sahabat ada yang tidak menyukai tampilan ikon tersebut, maka dalam artikel saya pada edisi kali ini akan saya bagi tutorial untuk menghilangkan tampilan ikon quick-edit screwdriver. Sahabat tentu tahu bahwa ikon tersebut juga berguna untuk sahabat yang ingin mengedit secara cepat tanpa harus masuk ke dashboard Blogger.
Anda tentu tahu bahwa tidak semua fasilitas dibutuhkan atau digunakan, begitu juga halnya dengan ikon tersebut, ada sahabat yang menyukainya dan ada yang tidak menyukainya. Oke, sekarang mari ke tutorialnya ⇨
Login ke Blogger ➤ Tema ➤ Edit HTML, cari tag ]]></b:skin> dan letakkan CSS berikut diatas / sebelum tag ]]></b:skin>
.quickedit{display:none;visibility:hidden;}
Save Tema.

Cuma itu saja tutorialnya, mudah bukan?
Alhamdulillaah, saya rasa cukup ini saja yang dapat saya sampaikan kepada anda dalam artikel kali ini.
Note
Jikalau ada pertanyaan, silakan anda bertanya kepada Admin melalui komen!
Terima Kasih.
Share
Silakan anda kongsikan artikel ini kepada rakan-rakan anda di media sosial, supaya mereka juga boleh mengambil manfaat daripada artikel ini!
Alhamdulillaah
Insyaa Allaah, semoga artikel saya dapat membantu rakan-rakan!
Wallaahu'alam
Wassalaamu'alaikum Wr Wb!
Previous
Next Post »

Silakan Anda Komen Dengan Budi Bahasa Yang Sopan Dan Arif! ConversionConversion EmoticonEmoticon